Rancangan Audit Plan BPD Jatim Untuk Proses Transformasi Pengelolaan Risiko.


Mas'ud Said Institute - Bank Jatim Tbk adalah BUMD dengan jumlah aset terbesar di Jawa Timur. Bank BPD Jatim sejak era 2019 mencanangkan diri sebagai BPD Nomor 1 di Indonesia, dengan target keuntungan yang signifikan untuk menambah Pendapatan Asli Daerah (PAD) Provinsi Jawa Timur, dengan perbaikan management ( Good Corporate Governance), dengan penguatan jaringan dan transformasi digital yang significant. Salah satu hal penting dal;am mengalola bank daerah adalah kualitas audit dan perencanaan auditing yang akan mendorong sebuah bank terkelola keuangannya dengan lebih baik. berikut ini makalah M. Mas'ud Said sebagai Komisaris Independen yang merancang Audit Plan BPD Jatim untuk proses transformasi pengelolaan risiko. 

Selengkapnya, baca Rencana Audit Internal Bank Jatim 2021, Masukan Komite Audit (Beberapa Penekanan  Atas Rencana Audit 2021)

0 Komentar